Penantian
dulu kita melengkapi ketenangan untuk mengusir sepi..
cinta Q datang untuk berharap,,
kaulah peri kecilQ,
yang datang diujung penantian,,,
Hampir dua purnama Q mencari
betapa rapuh jiwaq dalam kesendirian
betapa sepi Q rasakan dalam keramaian
Namun semua akan Q hadapi..
Meski harus menanggung rasa ini
Wahai seseorang disana
tersenyumlah dengan tulus saat ini...
karna kaulah kekasih yang selalu kunanti.....
Tidak ada komentar:
Posting Komentar